Sering kali didisuguhi sebuah kajian tentang hal apa pun, dengan logika awam ( teknologi, kesehatan, pengetahuan, umum, agama, dll).
Kalo kita melihatnya secara umum akan terlihat itu sebuh kebenaran, karena yg dipakai adalah logika umum, namun di sisi lain tdk sesuai dengan kondisi sebenarnya.
Contoh video di atas dia bilang sel darah merah ( krn marnanya merah), padahal yg diteteskan adalah darah secara umum, dan kita tahu bahwa dlm darah, 95% nya adalah air ( H20), sehingga ketika dimasukkan dalam air akan terurai sempurna,
Beda dengan minyak goreng misalnya, pasti tdk akan tercampu karena mirip ketika kita memasukkan air ke dalam minyak, gak akan tercampur.
Utk ketiga zat tadi minyak, gula, garam itu memang kita butuhkan tapi sesuai dengan takaran yg pas, krn kalo berlebihan tentu akan berpengaruh terhadap kesehatan.
Misal gula ( menurut kesehatan yg dinamakan gula itu adalah karbohidrat, bisa dalam bentuk tepung, guka nmurni, umbi, dll) itu harus dikonsumsi sesuai ukuran, 1800 -2200 kilo kalori per hari ( rata2).
Mungkin kalo pekerja yg menggunakan fisik berat bisa lebih kebutuhan kalorinya, pesepak bola, olahragawan, pekerja bangunan, dll .
Advertisement